Launching Album Pendidikn Karakter

Pendidikan karakter merupakan sarana penting untuk mencapai keberhasilan. Berdasarkan pendapat para ahli bahkan disebutkan bahwa kesuksesan seseorang, 80% ditentukan oleh kecerdasan seseorang dalam mengelola emosi. oleh karena itulah penting sekali untuk menanamkan berbagai macam karakter baik pada generasi penerus. Terkait dengan hal itulah, pada hari Ahad (12/3), bertempat di Solo Car Free Day, SDII Al Abidin membuat gebrakan inovatif dalam menanamkan pendidikan karakter berupa album berisi dua belas lagu bertemakan pendidikan karakter.

Kegiatan ini  diadakan dalam rangkaikan acara gebyar spektakuler Al Abidin. Selain launching lagu pendidikan karakter, dalam kesempatan tersebut juga dilaunching metode menghafal Al Quran dengan metode Kaisa atau menghafal dengan gerakan oleh TKII Al Abidin Surakarta. Dengan penuh antusias, pengunjung Solo Car Free Day yang kebetulan melintas di depan venue Plasa Sriwedari Surakarta, menyampaikan acara yang rencananya akan diadakan rutin setiap tahun tersebut.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

slot777 slot gacor slot777 slot777 slot gacor hari ini slot gacor maxwin slot deposit pulsa slot deposit pulsa tri